a IkaMitayani: Media Sosial
Showing posts with label Media Sosial. Show all posts
Showing posts with label Media Sosial. Show all posts

15 December, 2020

Kenapa Harus Heboh Soal Jual Jasa Caption?

kenapa harus heboh soal jual jasa caption?
kenapa harus heboh soal jual jasa caption?


Ada pertanyaan menggelitik bagi saya soal jual jasa caption yang heboh akhir-akhir ini. Gimana enggak geli. Bisnis seperti ini sudah ada sejak dulu. Lumayan lama. Kira-kira ada 3 tahunan lebih. Iya lama kan? Hanya saja tidak semua orang tahu dan sadar.


Kenyataannya

Bisa jadi akun yang Anda follow sebenarnya captionnya tidak bikin sendiri. Beneran. Ada banyak para tokoh dan personal yang ingin dikenal keahliannya juga menggunakan jasa tersebut.


Saya memang sempat penasaran sebelum itu heboh. Dulu sekali. Saya penasaran apakah hanya orang yang memang memiliki bisnis saja yang tahu jasa konten terutama caption. Karena yang datang memang pebisnis dan

17 June, 2017

Inilah Cara Membangun Fanpage Untuk Blogger dan Memasang Fanpage di Blog

cara pasang widget fanpage di blog, cara pasang plugin fanpage di blogspot
Cara Memasang Fanpage di Blog

Cara Memasang Plugin Fanpage di Blog – Kalau mau serius membangun personal branding memang perlu sekali punya fanpage. Jadi tak melulu Anda yang punya bisnis online saja lho yang wajib memiliki. Blogger pun harus punya.


Saya sendiri juga begitu. Sebagai seorang blogger juga harus mempunyai fanpage deh. Kenapa? Agar kita juga bisa berinteraksi dengan pembaca. Tak hanya melalui komen di postingan blog.

Blog memang lebih ke pembaca ya. Pembaca ini mungkin asing bagi Anda. Bila Anda tidak mau privasi terganggu karena masuk ke akun pribadi facebook. Ijinkan pembaca untuk mengenal Anda melalui fanpage.

Keuntungan memiliki fanpage


Memang apa untungnya sih kalau punya fanpage. Ngaruh gitu sama blognya?

14 May, 2017

Cara Menyenangkan Bermain Media Sosial

Cara Bersenang-Senang dengan Media Sosial
Akhir-akhir ini makin panas ya. Media sosial terasa bikin gerah. Bawaannya mau kipas-kipas terus. Apalagi kalau bukan, topik yang dibahas itu termasuk sensitif.

Pilihan kembali pada pengguna media sosial. Apakah akan terus mengikuti dan membaca? Kemudian akibatnya malah jadi emosi. Kemudian tergerak untuk menulis status tandingan. Bagai bola salju yang  bergulir begitu cepat. Status tersebut akan ditimpali tanpa henti dan bersambung.


Apakah ada untungnya? Menurut saya sih, enggak ya. Rugi iya. Kita sudah buang waktu. Memikirkan hal yang tidak perlu. Sementara dalam dunia nyata kita harus cari uang untuk keluarga. Waktu pun habis untuk itu. Kerjaan tidak beres. Rugi banget. Belum lagi kalau jadi renggang pertemanan.

Padahal kenyataanya di dunia nyata